Bab 40 Gundah

by Hairunnisa Ys 13:48,Dec 25,2020
Alvin menyodorkan sebuah kopi hangat kepada Izora, ia terpaku dengan wajah pucat dan tubuh kurus. Seingatnya, pertama kali bertemu Izora tidak sekurus ini.

"Terima kasih," ucap gadis itu pelan.

"Sama-sama."

"Zora, apa kamu baik-baik aja?" tanya Alvin lembut sekaligus khawatir.

"Menurutmu bagaimana?" ia kembali melempar pertanyaan dan bibir Alvin terasa kelu. Lalu sebuah gelengan terlihat dari kepalanya, membuat gadis itu tertawa kecil. Selepas itu, air mata perlahan jatuh...

Unduh App untuk lanjut membaca

Daftar Isi

124